5 Fakta Sperma Ini Perlu Diketahui Pria Maupun Wanita - Sperma adalah
salah satu bahasan yang gak bakalan habis untuk diulas. Bukan cuman buat pria
saja loh, tapi buat wanita juga perlu untuk memahaminya. Ada banyak fakta dan
mitos seputar sperma yang sampai sejauh ini begitu menarik. Maka dari itu,
untuk kali ini kutukupred akan secara spesial menyajikan fakta unik yang sangat
mengharukan mengenai sperma yang masih sangat jarang diketahui oleh banyak
orang, bisa jadi termasuk Anda. Apa saja fakta sperma tersebut, simak di bawah
ini.
![]() |
Fakta Sperma |
Fakta Sperma
1. Sperma Itu Tidak Semuanya Dibuat Dalam Bentuk Yang Sama Lho
'
Ternyata, dari sekian juta "perenang kecil" yang sempurna,
tidak semuanya memiliki bentuk sempurna loh. Ada banyak dari mereka yang
bentuknya tidak sempurna, ada yang memiliki dua kepala, dua ekor, atau juga
memiliki ekor yang berlekuk-lekuk. Jadi intinya, bentuk mereka tidak sama,
meski kebanyakan dari mereka ini juga memiliki bentuk yang sempurna.
2. Sperma Ituh Pekerja Keras Loh
Iya gaes, sperma itu adalah seorang pekerja keras, eh pekerja keras
loh. Ya, meski bukan semuanya juga sih yang pekerja keras, tapi untuk berenang
lurus untuk mencapai pada sel telur bukanlah perkara mudah loh bagi sperma.
Jadi buat kalian yang males-malesan pas bekerja, gak malu apa sama sperma.
Baca juga : Rasa Air Mani Menurut Wanita
3. Mereka Tuh Gak Harus Tau Ke Mana Akan Pergi
Menurut data dan fakta, ternyata hanya separuh saja sperma yang bisa
bertemu dengan gebetannya yaitu sel telur untuk pembuahan. Setengah yang
lainnya mereka hanya berputar-putar saja tak tentu arah, lagi pada galau kali
yah. Mungkin ini terkait erat dengan poin yang nomor dua, jadi kalau gak
bekerja keras, maka sulit juga nemuin jodoh.
4. Ternyata, Ada Sperma Laki-laki Dan Juga Perempuan Loh
Beberapa sperma memang membawa kromosom x atau perempuan, sementara
sperma yang lain membawa kromosom y atau laki-laki. Nah, kromosom Y ini
ternyata memiliki kecepatan bergerak yang lebih cepat loh dari kromosom x.
Namun, di sisi lain, kromosom x memiliki daya tahan hidup yang lebih lama di
tubuh wanita.
5. Sering Berhubungan Suami Istri Tidak Mengurangi Produksi Sperma
Nah, ini penting juga untuk dipahami. Bahwasannya seringnya
berhubungan suami istri tak lantas mengurangi produksi sperma loh. Jadi jangan
khawatir deh, sperma kalian gak bakalan habis kok, karena menurut penelitian,
seorang pria selalu memiliki cadangan sperma yang cukup banyak untuk dikeluarkan.
Memang sering ejakulasi bisa buat volume sperma menurun, tapi gak bikin abis
kok.
Nah gaes, itulah 5 Fakta Sperma yang perlu kalian ketahui. Yuk dirawat
spermanya mulai dari sekarang, jangan sia-siain sperma kalian yah. Apa lagi
dibuang-buang di dinding WC sekolah atau WC kos, kan sayang, heheh.
No comments:
Post a Comment